Photobucket....................pawone mbak muniroh..........................Photobucket...........................dapur mbak muniroh...........................Photobucket

Rabu, 04 Mei 2011

NASI MEGONO


Bahan-bahan:
Bumbu Megono:
Cabe Merah
Cabe Rawit
Bawang Merah
Bawang Putih
Terasi (bakar dolo)
Miri
Tumbar
Daun jeruk purut
Gula Jawa
Kencur
Daun Salam
Lengkuas
Pete
Kelapa Parut


Sayuran:
Kubis
Kacang panjang
Kemangi
Daun So
Kecambah
Nangka Muda


Lauk Pelangkap:
Tahu Goreng
Tempe Goreng
Timun
Telur Asin
Bandeng Goreng
Ikan Asin Goreng
Empal
Keripuk Udang
Taoco Tahu


Petunjuk
Bumbu :
Haluskan semua bahan bumbu kecuali daun salam, lengkuas, pete dan kelapa.
Campur semua bahan yang dihaluskan dengan lengkuas, pete, dan daun salam, campurkan ke kelapa parut, sampai rata.
kukus sampai matang.


Sayuran:
Kukus semua sayuran satu persatu (jangan sekaligus yah, bis masing-masing prosesnya jadi matang beda-beda, kalo sekaligus, bisa satu kematengan, satu masi keras).


campurkan sayuran dengan bumbu megono, sampai merata.

taruh nasi di piring saji (difoto pake dus ye), beri sayuran megono, tambahan lauk pelengkapnya

amaliahazny.multiply.com

0 komentar:

Posting Komentar