Photobucket....................pawone mbak muniroh..........................Photobucket...........................dapur mbak muniroh...........................Photobucket

Rabu, 23 Maret 2011

Sirup Stroberi


Bahan Sirup Stroberi :

* Stroberi 500 gram, siangi, cuci bersih
* Gula pasir 500 gram
* Air 150 ml
* Garam 1/2 sendok teh
* Pewarna makanan merah stroberi secukupnya

Cara membuat Sirup Stroberi :

1. Pisahkan sari buah dan ampas stroberi dengan blender atau juice extraktor. Sisihkan.
2. Campur sari buah stroberi, gula pasir, air dan garam. Rebus di atas api kecil hingga gula larut dan kental. Angkat dan biarkan uap panasnya hilang.
3. Tambahkan pewarna dan esen stroberi. Aduk rata.
4. Sirup stroberi siap digunakan.

Untuk 800 ml
http://resepmasakanindonesia.info

0 komentar:

Posting Komentar